Wednesday, June 25, 2014

Mengenal Penyakit Diabetes

Penyakit diabetes bisa diartikan sebagai penyakit yang terjadi dikarenakan kelebihan kadar gula dalam tubuh, dan di klaim beberapa media bahwa penyakit ini sangat berbahaya saat ini sudah mendominasi di bandingkan jantung yang dulunya di kenal dengan pembunuh nomer satu. Memang yang namanya penyakit sangat sulit untuk di tebak kapan akan hadir, karena tubuh manusia hanya di rancang mampu merespon apabila terkena penyakit saja, apabila dalam kondisi sehat maka gejala penyakit apapun tidak dapat di kenali. Obat dari penyakit diabetes memang ada, namun alangkah baiknya jika kita sebagai orang yang tidak ingin terkena penyakit sebaiknya melakukan pencegahan terlebih dahulu. Jika sudah terkena penyakit diabetes memang terkadang membuat seseorang merasa putus asa karena sebagian besar yang menjalani pengobatan terkadang tidak berhasil.

Diabetes merupakan musuh bagi orang yang sehat, anda yang masih sehat sebaiknya tahu penyebab dan akar bisa munculnya penyakit berbahaya ini. Ada beberapa kasus yang terjadi seseorang yang berusia lanjut, karena memang sifatnya diabetes ini menahun ketika akan menjalani pengobatan ia harus engamputasi sebaian tubuhnya, mulai dari kaki, jari hingg beberapa bagian lainnya. Jika sudah terserang diabetes fungsi tubuh akan menurun dan metabolism juga tidak akan berjalan dengan sempurna ini bisa berakibat sangat fatal. Dan yang bahayanya lagi penyakit diabetes ini bisa mengakibatkan gangguan secara komplikasi , yaitu ke jantung koroner, gangguan pengelihatan serta mengakibatkan gagal ginjal. Tentu saja hal seperti itu tidak anda inginkan, sangat di sayangkan jika kita bisa terkena penyakit yang sangat berbahaya sedemikan rupa.

Diabetes telah menyerang banyak orang hampir jutaan jiwa setiap tahunnya bisa meninggal gara-gara penyakit ini. Sebenarnya bahasan kali ini bukan menakut-nakuti, namun fakta menunjukan demikian. Diabetes di amerika sudah dikategorikan penyakit paling membunuh. Memang identiknya diabetes menyerang mereka yang berusia lanjut dan anda juga bisa menghindari penyakit berbahaya ini dengan cara lebih memperhatikan pola hidup sehat. Bagaimna pola hidup sehat yang benar anda bisa mencari berbaai referensi yang pastinya bisa membantu untuk menjaga serta terhindar dari penyakit diabetes. Salah satu metode umum mencegah berbagai penyakit adalah menjaga pola makan yang baik dan olah raga teratur hal ini sudah bukan rahasia lagi namun sangat efektif, meskipun sederhana bisa berguna. Dan yang terutama coba takar konsumsi gula mulai sekarang, perhatikan AKGnya.